4 Tipe Jilbab yang Nyaman Digunakan untuk Olahraga

Meskipun menggunakan jilbab bukan berarti kita mendapat batasan untuk berolahraga di depan umum. Asalkan bisa memilih jilbab yang nyaman, kita dapat dengan berolahraga dengan nyaman walaupun di luar ruangan. Berikut, empat tipe jilbab yang digunakan untuk olahraga di dalam maupun luar ruangan.

Turban

Turban

Salah satu tipe jilbab yang cocok untuk berolahraga adalah turban. Modelnya yang simpel dan mudah dipakai bikin kita nyaman saat berolahraga apalagi di luar ruangan. Jangan lupa, kita juga harus memilih turban instan.

Baca juga  Alasan Mengapa Olahraga Penting Bagi Anak-anak

Ciput Ninja

Photo : Hipwee

Jenis jilbab yang sudah dikeluarkan oleh Nike ini juga cocok sekali digunakan untuk olahraga di dalam atau luar ruangan. Modelnya yang fit dengan wajah membuat kita semakin nyaman saat berolahraga.

Instan

Nike Hijab

Jilbab instan atau bergo juga bisa menjadi salah satu tipe jilbab yang bisa kita gunakan untuk berolahraga. Namun, sebaiknya kita menggunakan yang modelnya tak terlalu panjang ya, scarf lovers!

Baca juga  Inspirasi Gaya Hijab Pashmina ala Putri Delina, Bisa Dicoba!

Kerudung Paris

Kerudung Paris

Kerudung Paris juga bisa kita gunakan untuk olahraga. Namun, kita pastikan bahannya adem dan tebal. Agar kita semakin nyaman untuk berolahraga.

Translate »